Kali ini kami akan mengulas tentang jenis-jenis durian dan seperti apa bentuk gambar durian tersebut. Durian merupakan tanaman endemik benua asia, durian disebut sebagai tanaman musiman, artinya hanya berbuah satu kali dalam satu tahunnya. Durian di Indonesia asal mulanya adalah jenis tanaman liar lho, yang dulunya hanya terdapat di hutan …
Baca Selanjutnya »Hasil Pencarian Untuk : gambar durian
Inilah Tahap Cara Merawat Pohon Durian Saat Terserang Hama Penyakit
Artikel cara merawat pohon durian ini adalah lanjutan dari: 4 tahapan Budidaya Durian Panen Meningkat Cara Merawat pohon Durian Dari Hama Durian Penggerek Buah/Gala-Gala Ciri-ciri: Jenis hama ini awalnya berupa telur yang terletak pada kulit buah durian, telur tersebut terlihat dilindungi oleh jaring-jaring seperti rumah laba-laba. Larva yang sudah menetas …
Baca Selanjutnya »Tips Perbanyakan Tanaman Durian Untuk Mendapatkan Bibit Pilihan
Perbanyakan tanaman durian dapat Anda lakukan secara generatif/dari biji dan dapat Anda lakukan secara vegetatif/okulasi, penyusuan, serta cangkok. Perbanyakan Tanaman Durian Secara Generatif Cara ini Anda lakukan dengan memilih biji-bijian yang masih murni dari induknya. Jika Anda sudah memilih, tahap pertama yaitu cuci biji supaya bersih dari daging durian yang …
Baca Selanjutnya »Tips Cara Sambung Pucuk Durian Tahap Demi Tahap Baca Disini
Sambung pucuk durian – Sambung pucuk adalah adalah teknik menggabungkan batang bawah/understam dengan batang bagian atas/entres agar nantinya tercipta tanaman baru dengan perpaduan antara sifat batang bagian bawah dengan sifat batang bagian atas. Pada tanaman durian, perbanyakan bibit bisa menggunakan mata tunas/okulasi dan penyambungan tunas/sambung pucuk. artikel terkait durian: 5 …
Baca Selanjutnya »Cara Jitu Teknik Pemupukan Pohon Durian, Tingkatkan Hasil Panen 160 Buah Per Pohon
Pada saat pohon durian lainnya mengalami gagal panen, pohon durian milik Nauval firdaus malah mampu menghasilkan berton-ton buah durian. Cita rasa dari pohon durian milik nauval juga menghasilkan buah yang jauh lebih manis dan lezat dibanding buah durian lainnya. Sebuah kebun durian milik Nauval Firdaus yang berada di kabupaten Jombang, …
Baca Selanjutnya »Cara Menanam Durian, Perhatikan 7 Langkah Ini !!
Hampir semua orang menyukai buah durian, buah asli Asia Tenggara tersebut memang memiliki rasa yang sangat lezat dan nikmat. Apalagi jika Anda mencoba buah durian montong. Dagingnya yang lembut, serta biji duriannya yang kecil membuat durian ini menjadi primadona di kalangan durian lainnya. Cara menanam durian tergolong mudah apalagi jika …
Baca Selanjutnya »Manfaat Buah Durian? Ini Dia Jawabanya
Pernah mendengar yang namanya durian merah? Iya benar, durian dengan daging buah berwarna merah. Jika belum pernah mendengar apalagi merasakannya cobalah untuk mengunjungi kebuh durian di Desa yang bernama Kemiren, Kabupaten Banyuwangi , Jawa Timur. Disana dapat Anda jumpai sensasi rasa dari durian merah tersebut. Berikut ini gambar durian merah …
Baca Selanjutnya »